Pendapatan Samsung Rekor, Apple dan Xiaomi Anjlok
Samsung membukukan rekor pendapatan sepanjang 2022. Sedangkan Apple dan Xiaomi terpuruk. Penjualan ponsel Xiaomi pada kuartal IV 2022 turun 22,8% secara tahunan (year-on-year/yoy) menjadi 66,05 miliar yuan atau sekitar US$9,6…