GoFood Hadirkan Koleksi Juara Lokal, Omzet UMKM Diklaim Naik 30%
Unit bisnis on-demand service PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk, Gojek melalui GoFood menghadirkan inisiatif GoFood Local Champion Collection. Disinyalir, omzet usaha menengah, kecil, dan mikro atau UKM meningkat hingga 30%.…