Bocoran Harga & Spesifikasi Xiaomi 12 Lite 5G, Meluncur di RI Hari Ini
Xiaomi 12 Lite 5G diluncurkan di Indonesia hari ini (19/7). Ponsel pintar (smartphone) ini bergantung pada kemampuan dan desain kameranya. Perangkat tersebut akan resmi diluncurkan secara online melalui YouTube resmi…