East Ventures Suntik Startup Kesehatan Mental Karyawan Rp 12,8 Miliar
East Ventures memimpin pendanaan bersama seed startup mental health dan seed extension sebesar US$ 850 ribu atau sekitar Rp 12,8 miliar. Seedstars International Ventures dan beberapa angel investor berpartisipasi. Mindtera…