Gojek Tunjuk Karyawan di Jawa Timur Pimpin Pasar di Vietnam
Gojek menunjuk Sumit Rathor sebagai general manager di Vietnam. Sumit sebelumnya menjabat sebagai regional head Gojek Indonesia yang mengelola operasional di Jawa Timur dan Bali. Sumit memiliki pengalaman lebih dari…